Cara Mengetahui Identitas Bios Pada Komputer


Berikut merupakan cara untuk mengetahui identitas bios pada komputer. Ini merupakan langkah yang perlu untuk diketahui apabila anda ingin melakukan update pada bios yang lama. Kenapa harus dilakukan update? Agar sistem menganali jenis perangkat baru yang terpasang pada komputer maupun laptop pengguna.


Ada 3 cara untuk mengetahui identitas bios yang ada pada komputer kita, yaitu :
  • Dengan membuka PC
Mungkin ini cara yang cukup ribet dilakukan, tetapi pada dasarnya ini cukup mudah kok. Yaitu kita tinggal membuka PC lalu lihat stiker yang melekat pada mainboard atau pada chipset.
  • Menggunakan software
Anda bisa menggunakan sebuah software gratisan yang bernama “ctbios.zip”. Aplikasi ini bisa memberikan informasi tenang motherboard, chipset dan bios password.
  • Dengan membaca identitas bios ketika pertama kali booting
Cara ini sangat mudah dilakukan hanya dengan melihat dan cek informasi ketika sebuah komputer maupun laptop nyala untuk pertama kali (awal booting). Berikut saya kasih contoh pada AWARD BIOS selama startup. Tekan tombol PAUSE untuk menyalin identitas bios.


Oke, sekian dulu artikel dari saya mengenai cara mengetahui identitas bios pada komputer, laptop, maupun notebook pribadi and

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Mengetahui Identitas Bios Pada Komputer"

Posting Komentar

Welcome In My Blog